Sosialisasi "SMART RT" dari DISKOMINFO Kota Samarinda Pada tanggal 22 November 2023 di Kantor Kelurahan Gunung Panjang. Bapak Rahadi Rizal, SE Kepala Bidang Aplikasi dan Layanan E-Government beliau langsung menjadi narasumber untuk memberikan arahan dan tata cara kepada Ketua Rukun Tetangga (RT) dalam penggunaan Aplikasi SMART RT agar dapat memberikan palayanan publik yang efektif dan efisien kepada masyarakat.
Turut pula hadir Sekretraris Camat Samarinda Seberang Ibu Hj. Handayani, S.Sos, MM, beliau memberikan sambutan dan membuka acara Sosialisasi SMART RT ini didampingi oleh Kasi Pelayanan Umum Ibu Siti Rachmah, S,STP, M.Si dan Kasi Pemerintahan & Trantib Kelurahan Gunung Panjang Ibu Hj. Nurbani Wahyuni, SE.

Selamat datang di Website Resmi Kelurahan Gunung Panjang
STOP GRATIFIKASI, BIASAKAN YANG BENAR JANGAN BIASAKAN YANG SALAH
SELAMAT ULANG TAHUN KOTA SAMARINDA KE-357 DAN PEMERINTAH KOTA SAMARINDA KE-65
SILAHKAN MENGISI KOLOM ASPIRASI JIKA ANDA MEMPUNYAI SARAN UNTUK MEMBANGUN KELURAHAN GUNUNG PANJANG LEBIH BAIK LAGI