Sosialisasi KEPMENSOS NO 73 TAHUN 2024 & BIMTEK OPERATOR SIKS NG TAHUN 2024
MRDA
May 28, 2024
Senin (27/05/2024) Sosialisasi KEPMENSOS NO 73 TAHUN 2024 & BIMTEK OPERATOR SIKS NG TAHUN 2024
Menindaklanjuti Peraturan Walikota Samarinda Tentang Kriteria Rumah Tangga Miskin. Kelurahan Sebagai Unit Pemerintahan yang Paling Dekat dengan Masyarakat perlu melakukan Pengelolaan Data Rumah Tangga Miskin Salah satunya melalui Aplikasi SIKS-NG.